Mungkin Anda sering mendengar bahwa kulit berminyak tidak memerlukan face emulsion. Namun, sebenarnya face emulsion adalah item penting untuk menjaga kelembapan wajah, termasuk untuk kulit berminyak. Anda bisa memilih face emulsion dengan tekstur ringan seperti gel type atau milky type agar tidak lengket.
Untuk lebih jelasnya, kami akan mengulas secara lengkap mengenai face emulsion untuk kulit berminyak. Beberapa rekomendasi produk dari brand ternama seperti Sulwhasoo, LANEIGE, dan Secret Key juga akan kami ulas di sini. Simak sampai habis, ya!
Selanjutnya, berdasarkan karakteristik kulit, sesuaikan produk yang Anda pilih. Pilihlah produk dengan kandungan bahan-bahan yang efektif untuk permasalahan kulit Anda.
Ciri khas dari jenis kulit berminyak adalah kulit yang lengket dan menghasilkan banyak sebum. Jika Anda memiliki jenis kulit ini, pilihlah produk dengan kandungan yang memiliki efek mengencangkan dan menyegarkan kulit.
Ada jenis kulit yang terasa kering di bagian dalam, tetapi tampak berminyak di bagian luar. Ini adalah jenis inner dry skin. Jika Anda memiliki jenis kulit seperti ini, kemungkinan permukaan kulit Anda tampak berminyak. Hal ini dikarenakan kulit yang dehidrasi sehingga merangsang produksi sebum berlebih. Untuk itu, pilihlah produk dengan kandungan bahan pelembap seperti hyaluronic acid, squalane, dan ceramide.
Di sisi lain, untuk mencegah noda hitam akibat sengatan matahari, pilihlah produk yang mengandung bahan aktif pencerah. Bahan aktif pencerah ini akan bekerja menekan produksi melanin dan mencegah timbulnya noda hitam.
Kulit berminyak lebih cocok menggunakan face emulsion bertekstur ringan. Kami merekomendasikan Anda untuk memilih produk yang tidak lengket atau bertekstur gel. Face emulsion bertekstur ringan mudah diaplikasikan pada wajah dan cocok digunakan pada cuaca panas saat wajah berkeringat.
Selain itu, produk yang terasa menyegarkan di kulit juga akan membuat Anda nyaman menggunakannya. Rasa nyaman ini tentunya amat penting, karena Anda akan menggunakan produk tersebut secara rutin setiap hari. Jadi, pilihlah produk yang nyaman digunakan.
Mulai dari Rp 285.000,00
Mulai dari Rp 99.000,00
Isi | 150 ml |
---|---|
Jenis kulit | Kulit kering dan sensitif |
Kandungan utama | Snail mucus extract dan rh EGF |
Tekstur | Ringan dan menyegarkan |
Mulai dari Rp 299.000,00
Isi | 180 ml |
---|---|
Jenis kulit | Kulit kering bagian dalam |
Kandungan utama | Super collagen dan white lupin |
Tekstur | Soft milk |
Mulai dari Rp 252.000,00
Isi | 160 ml |
---|---|
Jenis kulit | Kulit normal, kering, kombinasi, dan sensitif |
Kandungan utama | White flower complex |
Tekstur | Milky |
Mulai dari Rp 466.000,00
Isi | 20 ml |
---|---|
Jenis kulit | Kulit sensitf (berjerawat) |
Kandungan utama | Zinc PCA, niacinamide, potassium azeloyl diglycinate |
Tekstur | Light cream |
Mulai dari Rp 970.000,00
Isi | 125 ml |
---|---|
Jenis kulit | Kulit kering di bagian dalam |
Kandungan utama | White cloud grass dan ekstrak teh hijau |
Tekstur | Light lotion |
Mulai dari Rp 348.600,00
Isi | 50 ml |
---|---|
Jenis kulit | Semua jenis kulit |
Kandungan utama | Vitamin E dan wheatgerm oil |
Tekstur | Light lotion |
Mulai dari Rp 292.500,00
Isi | 150 ml |
---|---|
Jenis kulit | Kulit berminyak |
Kandungan utama | Chlorophyll, parsley, dan kale leaf extract |
Tekstur | Watery |
Mulai dari Rp 420.000,00
Isi | 120 ml |
---|---|
Jenis kulit | Kulit berminyak, kombinasi, dan kulit kering di bagian dalam |
Kandungan utama | Hydro-ion mineral water, hyacinth water, Opuntia ficus-Indica extract |
Tekstur | Matte |
Mulai dari Rp 1.012.000,00
Isi | 30 g |
---|---|
Jenis kulit | Kulit berminyak |
Kandungan utama | Tamanu oil, temulawak extract, tumeric extract, rosehip extract, green tea extract |
Tekstur | Light lotion |
Mulai dari Rp 432.500,00
Isi | 120 ml |
---|---|
Jenis kulit | Kulit kering, kulit berminyak, dan kulit sensitif (berjerawat) |
Kandungan utama | Celtic water, bamboo water, maca root extract |
Tekstur | Light lotion |
Gambar produk | 1 ![]() Oracle | 2 Skin Dewi | 3 ![]() Amorepacific | 4 ![]() E NATURE | 5 ![]() The Body Shop | 6 ![]() Amorepacific | 7 ![]() Evanesce New York | 8 ![]() TONYMOLY | 9 ![]() ETUDE | 10 ![]() Zenpia |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Nama produk | Dr. Oracle 21; STAY A-Thera Emulsion | Temulawak Balancing Facial Emulsion | LANEIGE Essential Balancing Emulsion Light | Squeeze Green Watery Emulsion | Vitamin E Moisture-Protect Emulsion SPF30 | Sulwhasoo Snowise Brightening Emulsion | Acne Erasing Emulsion | Floria Whitening Emulsion | Moistfull Collagen Emulsion | Secret Key Snail Repairing Emulsion |
Keunggulan | Menyeimbangkan kadar minyak di wajah | Normalkan kulit berminyak Anda dengan face emulsion ekstrak rempah khas Indonesia | Menjaga kulit senantiasa lembap dengan hydro-ion mineral water! | Khasiat klorofil yang disajikan secara menyegarkan untuk kulit wajah Anda | Emulsion yang dilengkapi SPF 30 untuk perlindungan terhadap sinar matahari | Mengurangi pigmentasi kulit untuk wajah yang tampak cerah alami | Tiga kandungan utamanya efektif atasi noda dan jerawat pada wajah | White flower complex yang bantu mengontrol sebum pada wajah | Kulit kenyal dan sehat dengan kandungan super collagen dan white lupin | Bye-bye kulit kusam! |
Harga mulai dari | Rp 432.500,00 | Rp 1.012.000,00 | Rp 420.000,00 | Rp 292.500,00 | Rp 348.600,00 | Rp 970.000,00 | Rp 466.000,00 | Rp 252.000,00 | Rp 299.000,00 | Rp 99.000,00 |
Isi | 120 ml | 30 g | 120 ml | 150 ml | 50 ml | 125 ml | 20 ml | 160 ml | 180 ml | 150 ml |
Jenis kulit | Kulit kering, kulit berminyak, dan kulit sensitif (berjerawat) | Kulit berminyak | Kulit berminyak, kombinasi, dan kulit kering di bagian dalam | Kulit berminyak | Semua jenis kulit | Kulit kering di bagian dalam | Kulit sensitf (berjerawat) | Kulit normal, kering, kombinasi, dan sensitif | Kulit kering bagian dalam | Kulit kering dan sensitif |
Kandungan utama | Celtic water, bamboo water, maca root extract | Tamanu oil, temulawak extract, tumeric extract, rosehip extract, green tea extract | Hydro-ion mineral water, hyacinth water, Opuntia ficus-Indica extract | Chlorophyll, parsley, dan kale leaf extract | Vitamin E dan wheatgerm oil | White cloud grass dan ekstrak teh hijau | Zinc PCA, niacinamide, potassium azeloyl diglycinate | White flower complex | Super collagen dan white lupin | Snail mucus extract dan rh EGF |
Tekstur | Light lotion | Light lotion | Matte | Watery | Light lotion | Light lotion | Light cream | Milky | Soft milk | Ringan dan menyegarkan |
Tautan produk |
Setiap karakteristik kulit memiliki kebutuhannya masing-masing, termasuk di antaranya adalah jenis kulit berminyak. Penting untuk memilih rangkaian skincare yang memang dikhususkan untuk kulit berminyak. Untuk itu, silakan baca artikel rekomendasi perawatan kulit berminyak lainnya di sini.
Oleh karena kulit yang berminyak cenderung mudah lengket, pilih face emulsion dengan tekstur yang menyegarkan dan tidak menimbulkan rasa lengket. Produk yang tepat akan membuat kulit Anda cantik dengan mudah. Semoga artikel ini bisa menjadi referensi Anda dalam memilih!
Kebutuhan rumah tangga
Peralatan mandi、Peralatan kebersihan、Kebun & luar ruanganElektronik rumah tangga
Home entertainment、Peralatan kebersihan、Penyejuk & pembersih udaraKomputer & laptop
Aksesori komputer & laptop、Komputer、LaptopKamera
Lensa & aksesori、Aksesori kamera、Baterai & charger kameraPerawatan tubuh & kecantikan
Perawatan gigi & mulut、Perawatan wajah、Perawatan badanKesehatan
Alat medis、Produk dewasa & kewanitaan、Vitamin & suplemenMakanan & minuman
Roti & kue、Makanan instan、Minuman instanPeralatan dapur
Peralatan masak、Peralatan makan & minum、Aksesori dapurFashion wanita
Pakaian wanita、Pakaian dalam wanita、Aksesori wanitaFashion pria
Pakaian pria、Pakaian dalam pria、Aksesori priaFashion anak
Pakaian anak、Pakaian dalam anak、Aksesori anakIbu & anak
Pakaian ibu hamil、Makanan & susu bayi、Mainan & aktivitas bayiInterior & furnitur
Dekorasi ruangan、Tempat penyimpanan、Kamar mandiHobi
Permainan、Film、MusikOutdoor & sports
Perlengkapan outdoor、Camping & hiking、Gym & fitnessDIY & tools
Cat & perlengkapan、Hand tools、Power toolsPerawatan hewan
Grooming hewan、Makanan hewan、Perawatan anjingBuku
Buku impor、Buku akademik、Buku hobiPeralatan kantor & alat tulis
Alat tulis、Kalkulator & kamus elektronik、Document organizerOtomotif
Aksesori mobil、Aksesori motor、Komponen mobil & motorPerlengkapan pesta & hadiah
Pesta & event、Persiapan pernikahan、Bungkus & kemasanHandphone & tablet
Handphone、Tablet、Aksesori handphone & tabletGaming
Game console、CD game、Aksesori mobile gamingProgram & aplikasi
Program komputer、AplikasiTravelling
Tiket & voucer、Perlengkapan travelling、Hotel & penginapan