mybest
Jam

Solusi Memilih Produk Terbaik

Close
  1. TOP
  2. Interior & furnitur
  3. Dekorasi ruangan
  4. 10 Rekomendasi Jam Dinding Terbaik (Terbaru Tahun 2024)
  • 10 Rekomendasi Jam Dinding Terbaik (Terbaru Tahun 2024) 1
  • 10 Rekomendasi Jam Dinding Terbaik (Terbaru Tahun 2024) 2
  • 10 Rekomendasi Jam Dinding Terbaik (Terbaru Tahun 2024) 3
  • 10 Rekomendasi Jam Dinding Terbaik (Terbaru Tahun 2024) 4
  • 10 Rekomendasi Jam Dinding Terbaik (Terbaru Tahun 2024) 5

10 Rekomendasi Jam Dinding Terbaik (Terbaru Tahun 2024)

Ruangan akan terasa kurang tanpa jam dinding sebagai penanda waktu dan ornamen penghias dinding. Karena itu, tidak heran jika tiap rumah memiliki minimal satu jam dinding besar yang terpasang di salah satu ruangan.


Bentuk, ukuran, dan harga jam dinding yang beredar di pasaran sangat bervariasi. Agar Anda tidak kebingungan, kami telah menyiapkan rekomendasi jam dinding terbaik dari merek ternama, seperti ACE Hardware, PERO, Informa, dan SEIKO. Simak terlebih dahulu tips memilih jam dinding yang bagus berikut ini, ya!

Diperbaharui 05/03/2024
Faradila
Penyunting
Kreator mybest Indonesia
Faradila

Faradila merupakan alumnus Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Gadjah Mada. Semasa kuliah, ia aktif berkomunitas dan juga bekerja sebagai editor serta proofreader paruh waktu. Setelah lulus, ia mulai menekuni dunia pengajaran bahasa. Di waktu luangnya, ia suka membuat kerajinan tangan dengan merajut, menyanyi, dan membaca buku. Faradila juga memiliki ketertarikan terhadap hal-hal seputar interior ruangan, furnitur rumah tangga, serta skin-and-body care. Ketertarikan tersebut kemudian mendorongnya untuk aktif menulis konten di mybest Indonesia hingga saat ini.

Profil Faradila
Lanjut membaca

Daftar isi

Cara memilih Jam Dinding

Memilih model jam dinding memang dapat dilakukan sesuai selera. Namun, ada baiknya Anda juga memperhatikan hal-hal berikut agar bisa mendapatkan produk yang tepat.

1

Jam digital, cocok untuk Anda penyuka jam yang simpel dan mudah dibaca

Jam digital, cocok untuk Anda penyuka jam yang simpel dan mudah dibaca

Jika Anda menyukai petunjuk waktu yang angkanya jelas, pilihlah jam dinding tipe digital. Jam dinding ini memiliki desain yang simpel dan sangat cocok untuk Anda yang mengutamakan kepraktisan. Anda bisa langsung mengetahui waktu saat ini cukup dengan melihatnya sekali saja. Anda pun tidak perlu berlama-lama memandangi jam untuk mengecek kapan waktu berangkat ke kantor atau ke sekolah.


Kami sudah membahas lebih detail tentang jam dinding digital di artikel lain. Yuk, cari tahu rekomendasi produk terbaiknya melalui tautan berikut!

2

Jam analog, untuk nuansa yang klasik dan elegan

Jam analog, untuk nuansa yang klasik dan elegan

Ruangan bertema vintage memerlukan jam dinding bernuansa klasik pula agar terlihat serasi. Untuk itu, Anda bisa memilih tipe jam analog. Agar makin tampak elegan, Anda bisa memilih jam yang menggunakan angka romawi atau memiliki bandul.


Jam dinding dengan desain tersebut akan membuat ruangan Anda terlihat lebih elegan dan berkelas. Dengan meletakkan jam dinding bandul berukuran besar, Anda sudah menambahkan sebuah dekorasi klasik dan mewah pada ruangan.

3

Jika ingin yang awet, pilihlah jam dinding stainless steel

Jika ingin yang awet, pilihlah jam dinding stainless steel
Sifat dari bahan stainless steel atau baja adalah tahan terhadap karat. Karena itu, jam dinding yang dibuat menggunakan bahan ini biasanya lebih awet dan tahan lama. Akan tetapi, Anda perlu membersihkannya secara berkala agar tampilan jam tetap bersinar dan terlihat menawan. Menariknya, jam dari stainless steel dapat memberikan kesan vintage sekaligus glamor pada ruangan Anda. Sayangnya, jam dengan bahan ini tidak terlalu banyak beredar di pasaran.
4

Bila mencari yang ekonomis dan banyak pilihannya, beli jam berbahan plastik

Bila mencari yang ekonomis dan banyak pilihannya, beli jam berbahan plastik

Jam dinding dari bahan plastik cukup banyak diproduksi sehingga stoknya pun melimpah di pasaran. Perawatannya yang mudah, bobot ringan, dan harganya yang relatif terjangkau menjadi kelebihan dari jam dinding ini. Tidak hanya itu, jam dinding berbahan plastik juga mudah dipadukan dengan interior bergaya minimalis.

5

Untuk tampilan yang unik, jam dinding kayu dapat dipertimbangkan

Untuk tampilan yang unik, jam dinding kayu dapat dipertimbangkan

Natural, original, dan elegan adalah kesan yang akan Anda dapatkan dengan adanya jam dinding dari bahan kayu. Bahan kayu cukup populer digunakan dalam pembuatan jam dinding untuk memberikan nuansa alami pada sebuah ruangan. Tidak heran jika jam ini dijadikan sebagai salah satu andalan dalam mendekorasi rumah bertema rustic atau natural.


Bahan kayu untuk jam dinding yang cukup dikenal di pasaran adalah kayu lapis berkat harganya yang ramah di kantong. Terdapat berbagai tipe kayu lapis, mulai dari yang lapisan yang tipis hingga yang tebal. Namun, tipe yang paling sering digunakan untuk jam dinding adalah medium-density fibreboard (MDF). Bahan MDF memiliki lapisan yang lumayan tebal dan padat sehingga kekuatannya cukup bagus.


Apabila Anda tertarik secara khusus dengan jam dinding kayu, kami memiliki artikel menarik untuk dibaca. Klik tautan di bawah ini untuk mendapatkan pembahasan lebih mendalam mengenai jam dinding kayu.

6

Cermati jam dinding karakter untuk kamar anak

Cermati jam dinding karakter untuk kamar anak

Anda tidak perlu khawatir bila si kecil bosan dengan tampilan kamar yang biasa. Ada banyak cara yang bisa Anda lakukan, misalnya melengkapi kamar tidurnya dengan jam dinding karakter. Tersedia bermacam-macam jam dengan bentuk atau karakter yang bisa Anda pilih sesuai dengan kesukaan anak. Bentuk dan warnanya yang unik tentu akan membuat anak Anda betah berlama-lama di kamar.

7

Pastikan ukuran jam sesuai dengan luas ruangan

Pastikan ukuran jam sesuai dengan luas ruangan

Hal penting lainnya dalam memilih jam dinding adalah menyesuaikan ukuran jam dengan luas ruangan Anda. Jam dengan ukuran besar tidak tepat bila diletakkan di ruangan yang kecil. Hal ini akan membuat ruangan tampak makin sempit dan terkesan penuh.


Sebaliknya, ruangan berukuran besar memerlukan jam dinding berukuran besar pula agar jam dapat dilihat dengan jelas. Karena itu, pastikan Anda memilih ukuran jam yang sesuai dengan luas ruangan agar terlihat seimbang dan pas.

Apakah cara memilihnya berguna sebagai referensi Anda?

Peringkat Jam Dinding Terbaik

Berikut ini adalah rekomendasi Jam Dinding terbaik. Produk-produk ini diurutkan secara mandiri oleh mybest berdasarkan hasil riset pada beberapa website dan review (diperbarui tanggal 05 Maret 2024).
Ranking popularitas
Filter
Produk
Gambar
Harga terendah
Harga
Poin
Perincian
Tipe jam
Tipe penunjuk waktu
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnya
Material
Durasi waktu
Warna lampu
1

PERO

Wall Clock Turkish 25.5 cm

PERO  Wall Clock Turkish 25.5 cm 1

Mulai dari Rp139.000,00

Agak Murah

Mempercantik ruangan dengan tema gambar khas Turki

Jam dinding

Analog

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Tidak ada

2

SUNXIN

Jam Dinding M21

SUNXIN  Jam Dinding  1

Mulai dari Rp118.000,00

Agak Murah

Tampak fresh berkat background warna pastel plus gambar hewan imut

Jam dinding

Analog

Tidak diketahui

ABS, kaca

Tidak ada

3

HAYYLIFE

Jam Dinding DIY

HAYYLIFE  Jam Dinding DIY 1

Mulai dari Rp70.000,00

Lebih Murah

Jam dinding DIY yang unik

Jam dinding

Analog

Tidak diketahui

Logam, akrilik

Tidak ada

4

Dections

Jam Dinding Vintage Shabby Hope Burung

Dections  Jam Dinding Vintage Shabby Hope Burung  1

Mulai dari Rp119.000,00

Agak Murah

Mempertegas nuansa vintage dalam ruangan

Jam dinding

Analog

Tidak diketahui

MDF

Tidak ada

5

Soru

Jam Dinding Digital Smart Alarm LED

Soru Jam Dinding Digital Smart Alarm LED 1

Mulai dari Rp777.500,00

Agak Mahal

Multifungsi dan melengkapi dekorasi ruangan

Jam dinding

Digital

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Alarm, calendar, snooze, stopwatch, temperature, timer

ABS

Hijau

6

Sonifer

Jam Dinding Timer Countdown Digital

Sonifer Jam Dinding Timer Countdown Digital 1

Mulai dari Rp882.000,00

Agak Mahal

Jam dinding digital berukuran jumbo dan mudah dibersihkan

Jam dinding

Digital

Tidak diketahui

Tidak diketahui

Alarm, calendar, countdown, stopwatch, timer

Acrylic plastic mirror

Putih

7

ACE Hardware

Arthome 30 cm Jam Dinding Rustic11723

ACE Hardware Arthome 30 cm Jam Dinding Rustic 1

Mulai dari Rp149.900,00

Agak Murah

Natural untuk ruangan bertema kayu

Jam dinding

Analog

Silent movement

Plastik

Tidak ada

8

UCHII

NEKO Stainless Wall Clock

UCHII NEKO Stainless Wall Clock 1

Mulai dari Rp289.000,00

Menengah

Jam dinding dengan gambar kucing gemas

Jam dinding

Analog

Silent movement

Stainless steel, kaca

Tidak ada

9

SEIKO

14" Office Classic Numbered Wall ClockQXA020S

SEIKO  14" Office Classic Numbered Wall Clock 1

Mulai dari Rp590.000,00

Agak Mahal

Sleek dan mengilap untuk kantor dan ruang tamu

Jam dinding

Analog

Tidak diketahui

Plastik

Tidak ada

10

Informa

Jam Dinding 40 cm 6946

Informa  Jam Dinding 40 cm  1

Mulai dari Rp290.000,00

Menengah

Minimalis dan versatile untuk beragam gaya ruangan

Jam dinding

Analog

Tidak diketahui

Plastik

Tidak ada

Jika tidak dapat menemukan produk yang Anda cari, Anda dapat mengajukan permintaan di sini.
No.1

PERO Wall Clock Turkish 25.5 cm

Wall Clock Turkish 25.5 cm 1
Sumber: shopee.co.id
Wall Clock Turkish 25.5 cm 2
Sumber: shopee.co.id
Wall Clock Turkish 25.5 cm 3
Sumber: shopee.co.id
Wall Clock Turkish 25.5 cm 4
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Mulai dari Rp139.000,00
Agak Murah
Harga referensi
Mulai dari Rp139.000,00
Agak Murah

Mempercantik ruangan dengan tema gambar khas Turki

Anda yang ingin memasang jam dinding estetis dalam ruangan sebaiknya memperhitungkan produk yang satu ini. Dihiasi motif cantik khas Turki, jam dinding yang satu ini terlihat indah sekaligus artistik. Varian motifnya ada banyak, Anda pun makin bebas memilih sesuai preferensi pribadi. Karena berdiameter 25,5 cm, produk ini pas untuk ditempatkan di ruangan berukuran 4 m x 4 m.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuAnalog
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnyaTidak diketahui
MaterialTidak diketahui
Durasi waktu
Warna lampuTidak ada
View all
Apakah peringkat rekomendasi produk ini berguna sebagai referensi?
No.2

SUNXIN Jam Dinding M21

Jam Dinding  1
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding  2
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding  3
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding  4
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding  5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Mulai dari Rp118.000,00
Agak Murah
Harga referensi
Mulai dari Rp118.000,00
Agak Murah

Tampak fresh berkat background warna pastel plus gambar hewan imut

Jam dinding yang satu ini menggunakan warna pastel sebagai warna background-nya. Ada warna biru, hijau, dan pink pastel yang membuat jam ini terkesan lebih fresh dan kekinian. Selain itu, adanya hiasan gambar hewan, seperti ikan paus, gajah, landak, atau beruang membuat jam ini terkesan imut. Para pencinta hewan atau Anda yang ingin menyegarkan kamar tidur dengan jam dinding cute tentu tepat membeli produk ini.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuAnalog
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnyaTidak diketahui
MaterialABS, kaca
Durasi waktu
Warna lampuTidak ada
View all
No.3

HAYYLIFE Jam Dinding DIY

Jam Dinding DIY 1
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding DIY 2
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding DIY 3
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding DIY 4
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding DIY 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Mulai dari Rp70.000,00
Lebih Murah
Harga referensi
Mulai dari Rp70.000,00
Lebih Murah

Jam dinding DIY yang unik

Berbeda dengan jam dinding kebanyakan, produk ini dipasang di dinding dengan cara ditempelkan per komponennya. Mekanisme ini tentu membuat Anda dan pasangan atau keluarga memiliki quality time untuk memasangnya bersama. Desain penunjuk jam yang berupa simbol titik dan huruf juga membuat produk ini makin unik. Anda yang menyukai barang-barang dengan desain out of the box bisa mempertimbangkan produk ini.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuAnalog
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnyaTidak diketahui
MaterialLogam, akrilik
Durasi waktu
Warna lampuTidak ada
View all
No.4

Dections Jam Dinding Vintage Shabby Hope Burung

Jam Dinding Vintage Shabby Hope Burung  1
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Vintage Shabby Hope Burung  2
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Vintage Shabby Hope Burung  3
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Vintage Shabby Hope Burung  4
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Mulai dari Rp119.000,00
Agak Murah
Harga referensi
Mulai dari Rp119.000,00
Agak Murah

Mempertegas nuansa vintage dalam ruangan

Jika Anda berencana memajang dekorasi ruangan bernuansa retro, produk ini tidak boleh luput dari perhatian Anda. Didesain sedemikian rupa dengan garis-garis tegas untuk membuatnya terlihat menyerupai gabungan papan kayu, jam ini terlihat klasik. Tidak hanya itu, penunjuk jam yang digunakan juga mempertegas kesan retro yang dimiliki. Hadirnya warna-warna cerah sebagai penghias angka jam juga membuat produk ini terlihat makin cantik.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuAnalog
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnyaTidak diketahui
MaterialMDF
Durasi waktu
Warna lampuTidak ada
View all
No.5

SoruJam Dinding Digital Smart Alarm LED

Jam Dinding Digital Smart Alarm LED 1
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Digital Smart Alarm LED 2
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Digital Smart Alarm LED 3
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Digital Smart Alarm LED 4
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Digital Smart Alarm LED 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Mulai dari Rp777.500,00
Agak Mahal
Harga referensi
Mulai dari Rp777.500,00
Agak Mahal

Multifungsi dan melengkapi dekorasi ruangan

Apabila Anda mencari jam dinding yang multifungsi, produk ini adalah jawabannya. Jam dinding digital ini tidak hanya berfungsi sebagai penunjuk waktu, tetapi juga kalender, alarm, sensor suhu, timer, dan stopwatch.


Desainnya yang simple membuat jam ini cocok dijadikan sebagai pelengkap dekorasi ruangan di rumah. Anda dapat mengatur tampilan jam dengan mode 12 jam ataupun 24 jam sesuai dengan keinginan. Akan tetapi, pastikan agar jam selalu tersambung dengan listrik supaya tetap menyala, ya!

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuDigital
Fitur snoozeTidak diketahui
Fitur radio clockTidak diketahui
Fitur lainnyaAlarm, calendar, snooze, stopwatch, temperature, timer
MaterialABS
Durasi waktu
Warna lampuHijau
View all
No.6

SoniferJam Dinding Timer Countdown Digital

Jam Dinding Timer Countdown Digital 1
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Timer Countdown Digital 2
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Timer Countdown Digital 3
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Timer Countdown Digital 4
Sumber: shopee.co.id
Jam Dinding Timer Countdown Digital 5
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Mulai dari Rp882.000,00
Agak Mahal
Harga referensi
Mulai dari Rp882.000,00
Agak Mahal

Jam dinding digital berukuran jumbo dan mudah dibersihkan

Ukuran sebesar 39 cm x 13 cm membuat angka jam dinding ini mudah dilihat meski dari jauh sekalipun. Di bagian belakangnya pun terdapat dua lubang pengait yang membuat produk ini bisa dipasang dengan sangat kuat ke dinding. Penggunaan bahan akrilik membuat jam ini mudah dibersihkan menggunakan lap atau kemoceng. Jika Anda butuh jam dinding digital berukuran besar, produk ini pilihannya.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuDigital
Fitur snoozeTidak diketahui
Fitur radio clockTidak diketahui
Fitur lainnyaAlarm, calendar, countdown, stopwatch, timer
MaterialAcrylic plastic mirror
Durasi waktu
Warna lampuPutih
View all
No.7

ACE HardwareArthome 30 cm Jam Dinding Rustic11723

Arthome 30 cm Jam Dinding Rustic 1
Sumber: ruparupa.com
Arthome 30 cm Jam Dinding Rustic 2
Sumber: ruparupa.com
Arthome 30 cm Jam Dinding Rustic 3
Sumber: ruparupa.com
Harga referensi
Mulai dari Rp149.900,00
Agak Murah
Harga referensi
Mulai dari Rp149.900,00
Agak Murah

Natural untuk ruangan bertema kayu

Urat kayu yang terlihat jelas membuat jam ini terkesan alami dan pas dikombinasikan dengan furnitur berbahan kayu dalam ruangan. Kombinasi warna cokelat tua dan mudanya pun membuat jam dinding ini terkesan lebih natural. Tidak cukup sampai di situ, mekanisme silent movement membuat jam ini cocok ditempatkan di ruang santai. Untuk menonjolkan kesan cozy sekaligus natural, jam ini wajib Anda jadikan opsi.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuAnalog
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnyaSilent movement
MaterialPlastik
Durasi waktu
Warna lampuTidak ada
View all
No.8

UCHIINEKO Stainless Wall Clock

NEKO Stainless Wall Clock 1
Sumber: shopee.co.id
NEKO Stainless Wall Clock 2
Sumber: shopee.co.id
NEKO Stainless Wall Clock 3
Sumber: shopee.co.id
NEKO Stainless Wall Clock 4
Sumber: shopee.co.id
Harga referensi
Mulai dari Rp289.000,00
Menengah
Harga referensi
Mulai dari Rp289.000,00
Menengah

Jam dinding dengan gambar kucing gemas

Penggunaan bahan stainless steel menjadikan jam dinding analog ini sangat kuat dan siap Anda gunakan jangka panjang. Tidak hanya fungsional, jam dinding ini juga makin menarik berkat adanya hiasan gambar kucing, ikan kecil, kalung kucing, dan tapak kucing. Pencinta kucing atau Anda yang ingin memajang jam dinding awet bisa membeli produk ini.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuAnalog
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnyaSilent movement
MaterialStainless steel, kaca
Durasi waktu
Warna lampuTidak ada
View all
No.9

SEIKO 14" Office Classic Numbered Wall ClockQXA020S

Harga referensi
Mulai dari Rp590.000,00
Agak Mahal

Sleek dan mengilap untuk kantor dan ruang tamu

Case berwarna silver mengilap membuat jam dinding ini terlihat eksklusif dan cocok dipajang di ruang meeting, kantor, atau ruang tamu Anda. Indikator angka yang ditampilkan pun besar sekaligus jelas sehingga Anda bisa dengan mudah mengecek waktu dalam sekali lirik. Bila Anda mencari jam dinding untuk kebutuhan bisnis atau produk yang angkanya mudah dilihat tamu, jam dinding ini solusinya.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuAnalog
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnyaTidak diketahui
MaterialPlastik
Durasi waktu
Warna lampuTidak ada
View all
No.10

Informa Jam Dinding 40 cm 6946

Jam Dinding 40 cm  1
Sumber: ruparupa.com
Jam Dinding 40 cm  2
Sumber: ruparupa.com
Jam Dinding 40 cm  3
Sumber: ruparupa.com
Harga referensi
Mulai dari Rp290.000,00
Menengah
Harga referensi
Mulai dari Rp290.000,00
Menengah

Minimalis dan versatile untuk beragam gaya ruangan

Desain minimalis berpadu dengan warna putih emas membuat jam dinding ini tidak terkesan norak saat Anda tempatkan dalam ruangan. Kombinasi kedua hal tersebut juga membuat jam dinding ini match dengan beragam warna dan gaya ruangan. Mulai dari gaya klasik, vintage, modern, cat dinding berwarna pink atau biru, semuanya cocok dengan jam dinding ini. Bila Anda butuh jam dinding yang versatile untuk ditempatkan di mana saja, produk ini pilihannya.

Tipe jam Jam dinding
Tipe penunjuk waktuAnalog
Fitur snooze
Fitur radio clock
Fitur lainnyaTidak diketahui
MaterialPlastik
Durasi waktu
Warna lampuTidak ada
View all

Tips merawat jam dinding agar awet

Tips merawat jam dinding agar awet

Selain sebagai penunjuk waktu, jam dinding juga bisa menjadi hiasan ruangan yang menarik. Anda tentu menginginkan jam dinding di rumah bisa awet, bukan? Untuk itu, kami akan membagikan tips merawat jam dinding agar tidak cepat rusak.


  • Pastikan pemasangannya sudah tepat

Jam dinding sebaiknya tidak ditempel langsung pada dinding. Berilah alas pada mesin jam menggunakan papan atau kardus. Dengan begitu, mesin jam selalu dalam keadaan kering dan tidak lembap ketika suhu dinding dalam keadaan dingin. Pastikan juga ruangan tempat Anda memasang jam dinding mendapat sinar matahari yang cukup.


  • Bersihkan jam dinding secara rutin

Sebisa mungkin luangkan waktu Anda untuk membersihkan jam secara berkala, terutama jika jam sudah mulai berdebu. Debu dan kotoran yang menempel di jam perlu dibersihkan agar tidak merusak bagian dalam jam. Jika debu sampai masuk ke dalam mesin, jam dinding Anda akan mudah rusak.


  • Ganti baterai jam jika pergerakannya mulai melambat

Jangan lupa memeriksa performa jam dinding Anda. Apabila pergerakan jam mulai melambat, segeralah mengganti baterainya. Baterai merupakan komponen penting yang berfungsi menggerakkan jarum pada jam analog atau angka pada jam digital. Jika tidak cepat diganti, baterai yang mulai habis dapat merusak mesin jam.

5 Rekomendasi Jam Dinding terbaik

No. 1: PERO Wall Clock Turkish 25.5 cm

No. 2: SUNXIN Jam Dinding M21

No. 3: HAYYLIFE Jam Dinding DIY

No. 4: Dections Jam Dinding Vintage Shabby Hope Burung

No. 5: SoruJam Dinding Digital Smart Alarm LED

Lihat rekomendasi lengkapnya di sini
Deskripsi setiap produk diambil dari informasi yang tersedia dari produsen, brand, dan situs marketplace.
  1. TOP
  2. Interior & furnitur
  3. Dekorasi ruangan
  4. 10 Rekomendasi Jam Dinding Terbaik (Terbaru Tahun 2024)

mybest

Bekerja sama dengan kreator konten dan ahli di bidangnya,
mybest membantu Anda dalam memilih dan menemukan produk terbaik.

Copyright mybest All Rights Reserved.