Bulan Oktober memang lekat dengan perayaan Halloween. Perayaan ini sangat khas dengan trick or treat yang menyenangkan atau kesan yang mencekam. Untuk menciptakan kesan yang Anda inginkan, tentu Anda membutuhkan dekorasi yang mendukung. Apakah Anda berencana untuk merayakan Halloween tahun ini?
Dalam artikel ini, kami akan memberikan tips memilih dekorasi Halloween yang pas. Tak lupa, ada juga rekomendasi produk terbaik. Berbagai dekorasi menarik ada dalam rekomendasi kami, seperti dekorasi lampu LED berbentuk tengkorak, jack-o'-lantern, sarang laba-laba, dan lainnya. Agar Anda tidak makin penasaran, baca terus artikel ini sampai habis.
Dekorasi bakal menentukan suasana yang Anda inginkan pada pesta Halloween. Karena itu, kami akan memberikan tips dalam memilih berbagai dekorasi Halloween. Baca poin-poin berikut ini agar Anda tidak ragu lagi dalam memilih dekorasinya.
Saat memilih dekorasi untuk Halloween, pertimbangkanlah di mana Anda akan menempatkannya. Anda dapat memasang dekorasi pada dinding atau diletakkan begitu saja. Masing-masing model dekorasi memiliki kelebihannya tersendiri. Di bawah ini, kami akan mengulasnya untuk Anda.
Dekorasi Halloween yang dapat ditempelkan di tembok atau langit-langit tidak akan membuat ruangan terasa sempit. Jadi, Anda bakal merasa lebih leluasa saat sedang berpesta. Contoh dekorasi ini dapat berupa garland, tinsel, balon, stiker, dan lampu.
Saat menempelkan dekorasi di tembok, pastikan Anda memilih perekat yang ramah untuk tembok. Jangan sampai perekatnya malah merusak cat tembok Anda, ya.
Ada beberapa dekorasi yang dapat diletakkan begitu saja, baik di atas meja maupun lantai. Pernak-pernik ini memiliki bentuk yang menarik dan dapat membuat suasana Halloween jadi lebih terasa. Selain itu, Anda bisa dengan mudah menatanya di luar ruangan.
Hanya saja, Anda perlu memperhatikan luas area yang dibutuhkan untuk menempatkan barang-barang tersebut. Pastikan tempatnya mencukupi untuk menata barang-barang yang Anda butuhkan, ya.
Mungkin Halloween sangat identik dengan tema yang horor dan menyeramkan. Meski begitu, Anda dapat memilih tema yang sedang diinginkan. Anda ingin mendapatkan kesan yang sangat mencekam? Pilihlah dekorasi dengan bentuk hantu, tengkorak, dan benda-benda yang identik dengan kesan gore.
Di sisi lain, ada juga yang memilih tema yang fun untuk acara Halloween. Jack-o'-lantern dapat Anda pilih untuk memperoleh kesan yang lebih menyenangkan. Balon pun tidak kalah menariknya untuk tema yang fun. Agar terasa makin seru, usahakan memilih dekorasi yang identik dengan musim gugur dengan warna oranye dan hitam.
Pemilihan tema ini dapat Anda sesuaikan juga dengan peserta yang mengikuti acara Halloween. Jika Anda akan mengadakan acara untuk anak-anak, usahakan memilih tema yang menyenangkan, ya.
Demi memudahkan Anda ketika memilih dekorasi Halloween, Anda dapat memilih dekorasi yang dijual dalam satu set. Dekorasi yang seperti ini tentu sudah memiliki tema tersendiri. Dengan demikian, Anda tidak perlu repot-repot membeli berbagai barang. Cukup beli satu set saja, Anda sudah mendapatkan dekorasi yang lengkap dan menarik. Di samping itu, dekorasi yang dijual dalam bentuk set bisa saja memiliki harga yang lebih ekonomis.
Selanjutnya, kami akan memperkenalkan sepuluh dekorasi Halloween terbaik untuk Anda. Pilihlah dekorasi yang paling sesuai dengan tema yang Anda inginkan.
10273
Rp 4.199.000,00
Penempatan | Diletakkan di meja |
---|---|
Bentuk | Rumah hantu |
Ukuran | 25 cm x 25 cm x 68 cm |
339
Rp 22.500,00
Penempatan | Ditempelkan di dinding |
---|---|
Bentuk | Labu dan pohon |
Ukuran | 60 cm x 90 cm |
Rp 72.500,00
Penempatan | Ditempelkan di dinding |
---|---|
Bentuk | Pisau |
Ukuran | Tidak disebutkan |
59443001
Rp 28.900,00
Penempatan | Ditempelkan di dinding dan diletakkan di meja |
---|---|
Bentuk | Laba-laba |
Ukuran | 10 cm x 7 cm |
Rp 90.000,00
Penempatan | Ditempelkan di dinding |
---|---|
Bentuk | Setan |
Ukuran | 38 cm x 25 cm |
Rp 65.000,00
Penempatan | Ditempelkan di dinding |
---|---|
Bentuk | Sarang laba-laba |
Ukuran | 120 cm x 200 cm |
Rp 30.000,00
Penempatan | Ditempelkan di dinding |
---|---|
Bentuk | Huruf |
Ukuran | 40 cm |
59441801
Rp 64.900,00
Penempatan | Diletakkan di meja |
---|---|
Bentuk | Labu |
Ukuran | 8 cm x 8 cm x 10 cm |
59442401
Rp 137.900,00
Penempatan | Ditempelkan di dinding |
---|---|
Bentuk | Tengkorak |
Ukuran | 260 cm |
Rp 59.900,00
Penempatan | Ditempelkan di dinding |
---|---|
Bentuk | Balon karakter |
Ukuran | Tidak disebutkan |
Gambar produk | 1 ![]() | 2 ![]() Scoop | 3 ![]() Scoop | 4 ![]() | 5 ![]() | 6 ![]() | 7 ![]() Scoop | 8 ![]() | 9 ![]() | 10 ![]() LEGO |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Nama produk | Set Dekorasi Balon Foil Halloween | Dekorasi Halloween Lampu LED Tengkorak | Dekorasi Halloween Lampu LED Labu | Balon Foil Huruf HAPPY HALLOWEEN Set | Dekorasi Sarang Laba Laba | Dekorasi Halloween Setan Gantung | Dekorasi Halloween Laba-laba Glow In The Dark (2pcs) | Dekorasi Halloween Banner Pisau | Wallsticker Halloween | Exclusives Creator - Haunted House |
Keunggulan | Set balon yang membuat Halloween makin menyenangkan | Lampu tengkorak warna-warni untuk pencahayaan menarik | Jack-o'-lantern praktis dan hemat tempat | Selamat datang di pesta Halloween! | Jaring laba-laba besar sanggup memerangkap mangsa | Tema rumah hantu tak lengkap tanpa hantu! | Menyala dalam gelap, sangat menyita perhatian | Dapatkan kesan horor mencekam dari lumuran darahnya! | Stiker dinding yang ramah pada permukaan dinding | Centerpiece rumah hantu yang keren |
Harga | Rp 59.900,00 | Rp 137.900,00 | Rp 64.900,00 | Rp 30.000,00 | Rp 65.000,00 | Rp 90.000,00 | Rp 28.900,00 | Rp 72.500,00 | Rp 22.500,00 | Rp 4.199.000,00 |
Penempatan | Ditempelkan di dinding | Ditempelkan di dinding | Diletakkan di meja | Ditempelkan di dinding | Ditempelkan di dinding | Ditempelkan di dinding | Ditempelkan di dinding dan diletakkan di meja | Ditempelkan di dinding | Ditempelkan di dinding | Diletakkan di meja |
Bentuk | Balon karakter | Tengkorak | Labu | Huruf | Sarang laba-laba | Setan | Laba-laba | Pisau | Labu dan pohon | Rumah hantu |
Ukuran | Tidak disebutkan | 260 cm | 8 cm x 8 cm x 10 cm | 40 cm | 120 cm x 200 cm | 38 cm x 25 cm | 10 cm x 7 cm | Tidak disebutkan | 60 cm x 90 cm | 25 cm x 25 cm x 68 cm |
Tautan produk |
Memang ada banyak dekorasi untuk Halloween yang dijual di pasaran. Sayangnya, tidak semua produk pas dengan dekorasi yang Anda inginkan. Jangan khawatir karena Anda dapat membuat sendiri dekorasi yang Anda inginkan!
Sediakan dahulu karton berwarna hitam dan oranye. Gambar pola yang Anda inginkan, seperti kelelawar, siluet hantu, dan lainnya. Setelah itu, potong karton sesuai pola yang ingin Anda buat. Jika sudah selesai, Anda tinggal menempelnya pada dinding atau permukaan lain yang Anda inginkan.
Berikutnya, sediakan kain putih dan bola pingpong atau gumpalan kertas bekas. Lapisi gumpalan kertas tersebut dengan kain putih, lalu buatlah menyerupai sosok hantu. Ikat bagian kepalanya dengan benang jahit atau karet. Jangan lupa membuat gantungan pada bagian lehernya agar dapat Anda gantungkan.
Jika Anda masih ragu, Anda dapat mencari ide-ide menarik untuk membuat dekorasi Halloween. Memang sedikit memakan waktu, tetapi cara ini dapat membantu Anda menghemat budget. Kreativitas Anda juga dapat terasah dengan membuat dekorasi sendiri.
Dekorasi memang sebuah unsur penting dalam berbagai acara. Selain Halloween, pesta ulang tahun anak juga membutuhkan dekorasi agar lebih semarak. Jika Anda membutuhkan dekorasi untuk ulang tahun anak, klik tautan di bawah ini. Temukan berbagai dekorasi menarik untuk pesta ulang tahun si kecil.
Halloween mungkin selalu mengingatkan Anda akan hal-hal yang horor dan menyeramkan. Padahal, tidak selalu begitu, lho! Anda dapat menyesuaikannya dengan pilihan dekorasi yang dijual di pasaran. Temukan dekorasi yang pas agar suasana yang Anda inginkan bisa terbangun.
Bagaimana dengan penjelasan kami tentang dekorasi untuk Halloween? Semoga Anda merasa terbantu, ya. Jangan lupa untuk memilih produknya sesuai dengan panduan dari kami. Selamat merayakan Halloween!
Kebutuhan rumah tangga
Peralatan mandi、Peralatan kebersihan、Kebun & luar ruanganElektronik rumah tangga
Home entertainment、Peralatan kebersihan、Penyejuk & pembersih udaraKomputer & laptop
Aksesori komputer & laptop、Komputer、LaptopKamera
Lensa & aksesori、Aksesori kamera、Baterai & charger kameraPerawatan tubuh & kecantikan
Perawatan gigi & mulut、Perawatan wajah、Perawatan badanKesehatan
Alat medis、Produk dewasa & kewanitaan、Vitamin & suplemenMakanan & minuman
Roti & kue、Makanan instan、Minuman instanPeralatan dapur
Peralatan masak、Peralatan makan & minum、Aksesori dapurFashion wanita
Pakaian wanita、Pakaian dalam wanita、Aksesori wanitaFashion pria
Pakaian pria、Pakaian dalam pria、Aksesori priaFashion anak
Pakaian anak、Pakaian dalam anak、Aksesori anakJam tangan & aksesori
Ibu & anak
Pakaian ibu hamil、Makanan & susu bayi、Mainan & aktivitas bayiInterior & furnitur
Dekorasi ruangan、Tempat penyimpanan、Kamar mandiHobi
Permainan、Film、MusikOutdoor & sports
Perlengkapan outdoor、Camping & hiking、Gym & fitnessDIY & tools
Cat & perlengkapan、Hand tools、Power toolsPerawatan hewan
Grooming hewan、Makanan hewan、Perawatan anjingBuku
Buku impor、Buku akademik、Buku hobiPeralatan kantor & alat tulis
Alat tulis、Kalkulator & kamus elektronik、Document organizerOtomotif
Aksesori mobil、Aksesori motor、Komponen mobil & motorPerlengkapan pesta & hadiah
Pesta & event、Persiapan pernikahan、Bungkus & kemasanHandphone & tablet
Handphone、Tablet、Aksesori handphone & tabletGaming
Game console、CD game、Aksesori mobile gamingProgram & aplikasi
Program komputer、AplikasiTravelling
Tiket & voucer、Perlengkapan travelling